Diduga Langgar Keputusan Bupati, Ini Klarifikasi Andi Ansari Kepala Pasar Belopa

Kam, 28 Mei 2020 07:39:51pm Dilihat 1151 kali author Admin

BELOPA, PilarNews – Dengan adanya Pandemi Covid-19, Bupati Luwu H.Basmin Mattayang mengeluarkan Keputusan Bupati Nomor: 056/ IV / 2020 tentang Pembebasan Retribusi Pelayanan Pasar Pada Masa Tanggap Darurat Bencana Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Kabupaten Luwu tertanggal 13 april 2020.

Namun informasi dari pedagang pasar belopa yang tidak mau dimuat namanya, sampai saat ini pihak pengelola dan kepala pasar belopa masih melakukan pungutan redribusi kepada para pedagang pasar belopa. Andi Ansari selaku kepala pasar belopa saat dikonfirmasi terkait hal tersebut, kamis (28/05) di ruang kerjanya

Andi Ansari membenarkan bahwa sampai saat inipun pihak pasar masih menagih retribusi. “Jangankan satu hari sebelum lebaran, sampai saat inipun saya masih tagih, tapi yang saya tagih itu penunggakan retribusi para pedagang yang belum membayar di bulan maret, supaya ada setoran. Ini ada ceklisnya”. Sambil memperlihatkan daftar yang digenggam

Keputusan Bupatikan di bulan april, kata Andi Ansari. Di daftar ini mulai bulan april saya coret sesuai dengan keputusan bupati yang dimaksud. Jadi saya tetap mengikuti Keputusan Bupati Luwu dan yang mereka bayar itu penunggakan retribusi mereka yang di bulan tiga bagi yang belum membayar retribusinya sebelum terbit keputusan Bupati. Terangnya

Kalau menyikapi persoalan pungli, ini adalah kekeliruan dan saya rasa tidak ada pungli dalam pasar belopa ini, kalau saya selaku kepala pasar pernah melakukan atau tindakan yang bisa merusak roda pemerintahan dalam artian pungli, jangankan dipecat dari kepala pasar, secara pribadi saya siap dipecat dari kepegawaian negeri sipil. Tegas Andi Ansari

Andi Ansari juga berharap kepada pemerintah kabupaten bersama jajarannya, termasuk anggota DPRD yang terkait supaya lebih jernih melihat suatu persoalan, demi memperhatikan keluh kesah para pedagang di pasar belopa supaya pasar belopa bisa dijadikan pasar percontohan di kabupaten luwu.

“Saya minta kepada keluarga saya, bapak ibu masyarakat para pedagang dan para konsumen yang sudah melakukan transaksi di dalam pasar belopa, bila ada sesuatu hal sifatnya adalah mengeluh, saya minta dengan sangat jangan mengeluh diluar di belakang saya, temuilah saya mari kita bicarakan apa keinginan bapak ibu saya siap membantu, selagi ada jalannya yang sesuai peraturan dan prosedur yang diperintahkan oleh bapak bupati”. Harapan Andi Ansari (pn/cakra)

Baja Juga

News Feed

Serah Terima Jabatan Bupati Dan Wakil Bupati Luwu Periode 2025 -2030

Rab, 5 Mar 2025 03:32:32pm

H. Patahuddin, S.Ag : "Visi Misi Pemkab Luwu Sinkron Dengan Asta Cita Presiden Prabowo" LUWU, Pilarnewsonline.com – Pemerintah Kabupaten Luwu...

Pembayaran BHPRD 2024 Untuk Desa SE Kabupaten Luwu, Sementara Diproses

Rab, 5 Mar 2025 03:22:37pm

H.SOFYAN TAMRIN,ST : "Pemdes Lambat Bayar Pajak, Pembayaran BHPRD Tahun Ini Dibayarkan Tahun Depan" LUWU, Pilarnewsonline.com - Bagi Hasil Pajak dan...

Tingkatkan Amaliah Ramadhan 2025, Satlantas Polres Luwu Berbagi Takjil dan Himbau Kamtibmas Lalu Lintas

Rab, 5 Mar 2025 11:28:52am

LUWU, Pilarnewsonline.com – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Luwu menggelar aksi sosial dengan membagikan takjil gratis kepada pengguna jalan...

Perkuat Sinergi Membangun Daerah, Bupati dan Wakil Bupati Luwu Sambangi Polres Luwu

Rab, 5 Mar 2025 11:20:15am

LUWU – Kapolres Luwu AKBP Arisandi menerima kunjungan silaturahmi Bupati dan Wakil Bupati Luwu terpilih, H. Patahudding dan Dhevy Bijak, di...

Pemkab Luwu Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Bersama Kemendagri Secara Daring

Rab, 5 Mar 2025 10:32:19am

LUWU, Pilarnewsonline.com - Bertempat diruang kerjanya, Bupati Luwu, H. Patahudding, S.Ag dan Wakil Bupati Luwu, Muh. Dhevhy Bijak Pawindu, SH...

Hari Pertama Berkantor, Bupati Luwu Sidak Sejumlah OPD

Rab, 5 Mar 2025 10:26:08am

LUWU, Pilarnewsonline.com – Hari pertama masuk kantor, Bupati Luwu, H Patahudding, S.Ag didampingi oleh Sekretaris Daerah, Drs. H. Sulaiman, MM...

Satlantas Polres Luwu Gerak Cepat Atur Lalu Lintas dan Bantu Evakuasi Warga di Lokasi Banjir Salu Paremang

Sel, 4 Mar 2025 12:28:55pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Personel Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Luwu bergerak cepat dalam mengurai kemacetan akibat banjir yang melanda...

Kapolres Luwu Sambut Bupati Dan Wakil Bupati Luwu, Siap Bersinergi Membangun Daerah

Sel, 4 Mar 2025 12:22:07pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Kapolres Luwu AKBP Arisandi, menghadiri acara penjemputan Bupati Luwu terpilih H. Patahudding, S.Ag., dan Wakil Bupati...

Tindak Tegas, Satlantas Polres Luwu Akan Amankan Penggunaan Knalpot Brong Selama Bulan Suci Ramadan

Sel, 4 Mar 2025 12:14:56pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Dalam rangka menciptakan situasi yang kondusif selama bulan suci Ramadan, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Luwu...

Usai Dilantik Presiden Prabowo, Bupati Dan Wakil Bupati Luwu Disambut Meriah Oleh Masyarakat

Sel, 4 Mar 2025 11:58:34am

H.PATAHUDIN,S.Ag : "Ayo Bersatu Membangun Luwu Lima Tahun Kedepan" LUWU, Pilarnewsonline.com – Bupati Luwu, H. Patahudding, S.Ag dan Wakil Bupati...